IMPLEMENTASI NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA K13 DALAM PAI DAN BUDI PEKERTI DI SMP ISLAM AL AMJAD MEDAN SUNGGAL
Abstract
Penelitian ini dimaksudkan untuk menjawab permasalahan: Apa saja nilai-nilai pendidikan karakter dalam PAI di kelas VII SMP Islam Al Amjad Medan? Bagaimana Penerapan pendidikan karakter dalam PAI di kelas VII SMP Islam Al Amjad Medan? Apa saja problematika Penerapan pendidikan karakter dalam PAI di kelas VII SMP Islam Al Amjad Medan? Penerapan pendidikan karakter dalam PAI di SMP Islam Al Amjad Medan menggunakan dua cara, yakni kegiatan pembelajaran di sekolah dan di luar sekolah. Dalam kegiatan pembelajaran di sekolah pendidik mengedepankan metode pengajaran, keteladanan, dan refleksi yang ada dalam materi PAI kelas VII melalui pendekatan model pembelajaran dengan prinsip prinsip Contextual Teaching and Learning. Kemudian evaluasi pelaksanaan Pendidikan karakter dalam PAI di SMP Islam Al Amjad Medan meliputi: input (masukan), process (proses), output (hasil), dan outcomes (dampak). Input pelaksanaan (siswa maupun guru).
Full Text:
PDFReferences
DAFTAR PUSTAKA
Amini. Ibrahim, Agar tak Salah Mendidik, Jakarta: al-Huda, 2006.
Akhmad. Muhaimin. Azzet, Urgensi Pendidikan Karakter di Indonesia, Yogyakarta: Ar- Ruzz Media. 2011.
Dharma. Kesuma, Pendidikan Karakter Kajian Teori dan Praktik di Sekolah. Bandung:Remaja Rosdakarya 2011.
Darmiyati . Asmani, Jamal Ma’mur. Buku Panduan Internalisasi. 2011.
Darmiyati. Zuchdi, Pendidikan Karakter Dalam Prespektif Teori dan Praktik, Yogyakarta: UNY Press 2011.
Mulyasa. E, Kurikulum Berbasis Kompetensi Konsep Karakteristik dan Implementasi, Bandung : Remaja Rosdakarya, 2006.
Mulyasa. E. Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013, Bandung: PT Remaja Rosdakarya 2013.
Nurul. Zuriah, Pendidikan Moral dan Budi Pekerti Dalam Prespektif Perubahan. Jakarta: Bumi Aksara 2011.
DOI: http://dx.doi.org/10.47006/er.v1i4.1088
Refbacks
- There are currently no refbacks.
_______________________________________________________________________
_______________________________________________________________________
EDU RILIGIA: Jurnal Ilmu Pendidikan Islam dan Keagamaan
Ruang Jurnal
Pascasarjana UNIVERSITAS ISLAM NEGERI Sumatera Utara Medan
Jl. IAIN No.1, Gaharu, Kec. Medan Tim., Kota Medan, Sumatera Utara 20235, Sumatera Utara, Indonesia
Map Coordinate: Lat 3.6004988 " Long 98.6815599"
Edu Riligia by http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/eduriligia is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.