TANTANGAN BAGI PERPUSTAKAAN DAN PUSTAKAWAN DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0
Abstract
Perpustakaan memiliki peran yang sangat penting sebagai sumber pengetahuan. Era 4.0 merupakan era revolusi industri yang mana akan merubah pola berpikir dan kerja seseorang. Semakin berkembangnya teknologi, perpustakaan juga harus mengikuti perkembangan tersebut agar tidak tertinggal sehingga membuat perpustakaan dijauhi oleh pemustaka. Dalam menghadapi era revolusi industri 4.0 ini tidak hanya perpustakaan yang harus maju dan berkembang tetapi, pustakawan yang juga memiliki peran penting di perpustakaan harus mengikuti perkembangan teknologi, karena pustakawan memiliki peran untuk mencarikan jalan keluar bagi pemustaka saat menghadapi masalah dalam mencari informasi. Semakin berkembangnya jaman, sangat dibutuhkannya literasi terhadap informasi, karena semakin berkembang teknologi informasi maka akan semakin banyak informasi yang tidak sesuai dengan faktanya tau hoax untuk itu diperlukannya literasi informasi.
Keywords
Full Text:
PDF (Indonesian)References
Bergan, D., & Lee, H. (2018). Media Literacy and Response to Terror News. Journal of Media Literacy Education, 10(3), 43–56. https://doi.org/10.23860/jmle-2018-10-3-3
Ii, B. A. B., & Perpustakaan, P. (2007). BAB II TINJAUAN LITERATUR 2.1 Pengertian Perpustakaan. 9–22.
Ilmiah, P. (2015). Pustaka Ilmiah. 1(1).
Ottonicar, S. L. C., da Silva, R. C., & Barboza, E. L. (2018). The contributions of information and media literacy to public hybrid libraries. Library Quarterly, 88(3), 225–236. https://doi.org/10.1086/697703
Wahyuni, M. (2015). PERAN PUSTAKAWAN SEBAGAI PENYEDIA INFORMASI Oleh: Mutiara Wahyuni. Iqra, Jurnal, 09(02), 39–53. http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/iqra/article/viewFile/73/225
Wijaya, A., & Riyana, C. (2016). Pemanfaatan Internet Pada Perpustakaan Daerah. Edulib, 3(2). https://doi.org/10.17509/edulib.v3i2.4156
DOI: http://dx.doi.org/10.30829/iqra.v15i1.8490
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Fitria Nurhaliza Lubis, Marlini Marlini
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
IQRA': JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI
Perpustakaan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
Jalan Willem Iskandar Pasar V Medan Estate
20371
Medan - Sumatera Utara