KONSEP PEMBELAJARAN QAWAID DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PEMBELAJARAN

Rizki Abdurahman

Abstract


Salah satu faktor kegagalan dalam pembelajaran qawaid di antaranya adalah ketidakpahaman terhadap konsep pembelajaran qawaid. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan konsep pembelajaran qawaid (tata bahasa) Arab. Pendeskripsian konsep pembelajaran qawaid sangat penting untuk dilakukan agar para guru qawaid memahami landasannnya serta tidak salah langkah dan keliru dalam melaksanakan kegiatan pembelajarannya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kepustakaan. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode dokumentasi. Sumber data yang digunakan adalah jurnal, buku, kitab, dan internet yang berkatain dengan judul penelitian. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis isi. Hasil penelitian ini menunjkkan bahwa konsep pembelajaran qawaid yang perlu dipahami oleh para guru meliputi: hakikat, tujuan, prinsip, metode, teknik, langkah, dan evaluasi pembelajaran qawaid. Konsep ini sangat penting untuk dipahami oleh para guru sebelum melakukan pembelajaran qawaid. Implikasinya terhadap pembelajaran adalah adanya pemahaman yang mendalam sebelum melaksanakan pembelajaran qawaid sehingga pembelajaran dapat dilaksanakan secara efektif dan efesien sesuai dengan tujuan yang diharapkan. Penelitian ini juga dapat dijadikan bahan evaluasi dan referensi bagi para guru dalam menentukan seperangkat perencanaan pembelajaran qawaid.

Full Text:

Untitled

References


Abd al-Hafiz, etc. (1412 H). Mudzakarat al-Daurat al-Tarbawiyyah al-Qashirah. Tanpa Penerbit

Al-Fauzan, A.R. (2011). Idhaat li Mu’allim al-Lughah al-‘Arabiyyah li Ghairi al-Natiqhina Biha. Riyadh: al-Mamlakah al-‘Arabiyyah al-Su’udiyah

Al-Khuli, M.A. (1986). Asalib Tadris al-Lughah al-‘Arabiyyah. Riyadh

Arifah, Z dan Chamidah, D. (2011). Pengembangan Bahan Ajar Qawaid Bahasa Arab Berbasis Mind Map untuk Tingkat Perguruan Tinggi. El-Qudwah: Jurnal Penelitian Integrasi Sains dan Islam, 4. ISSN 1907-3283

Fzil. (2015). Metode Pembelajaran Qawaid. Tersedia [online]: http://fzil.wordpress.com/2012/05/20/metode-pembelajaran-qawaid/. Diakses tanggal 19 Februari 2021

Ibrahim, A.A. (1991). Al-Muwajjih al-Fanni li Mudarris al-Lughah al-‘Arabiyyah. Kairo: Dar al-Ma’arif

Izzan, A. (2009). Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab. Bandung: Humaniora

Madkur, A.A. (1991). Tadris Funun al-Lughah al-‘Arabiyyah. Riyadh: Dar al-Syawaf

Munawwir, A.W. (2002). Al-Munawwir Kamus Arab-Indonesia. Surabaya: Pustaka Progresif

Rahmawati, D. (2012). Evaluasi Pembelajaran. Tersedia [online]: http://devita-rahmawati.blogspot.com/2012/05/evaluasi-pembelajaran.html. Diakses tanggal 19 Februari 2021

Riskinight. (2013). Aplikasi Strukturalis dalam Pembelajaran Qawaid. Tersedian [online]: http://riskinight.wordpress.com/2013/04/24/aplikasi-strukturalis-dalam-pembelajaran-qawaid/. Diakses tanggal 19 Februari 2021

Rosyidin, D. (2006). Metodik Khusus Pengajaran Bahasa Arab. Pimpinan Pusat Persatuan Islam Bidang Tarbiyah Bidang Garapan Pendidikan Dasar dan Menengah

Syafe’i. R. (2007). Ilmu Ushul Fiqih. Bandung: Pustaka Setia




DOI: http://dx.doi.org/10.30821/ihya.v6i2.9276

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Diindeks oleh: