HADIS TENTANG LAPANG REZEKI DAN PANJANG UMUR DENGAN SHILATURRAHIM

Sri Ulfa Rahayu

Abstract


Abstrak

Hadis adalah sumber kedua ajaran Islam setelah Alquran. Ada Hadis yang mengatakan bahwa lapang rezeki dan panjang umur dengan shilaturrahim. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hadis-hadis tentang lapang rezeki dan panjang umur dengan shilaturrahim. Ini dilakukan dengan pendekatan kewahyuan yaitu mencari pada Alquran dan Hadis lalu melihat juga apakah Hadis tersebut bertentangan atau tidak dengan Alquran. Kemudian apakah ada kaitannya antara  lapang rezeki dan panjang umur dengan shilaturrahim apabila dilihat dari kehidupan sosial.  Hasilnya bahwa hadis tentang panjang umur dan shilaturrahim banyak terdapat pada kitab-kitab Hadis terutama kutub at-Tis’ah dan tidak bertentangan dengan Alquran. Temuan ini dapat dijadikan sumber bacaan demi menambah wawasan keislaman.

Kata Kunci: Rezeki, Shilaturrahim, Umur


Full Text:

90-102


DOI: http://dx.doi.org/10.30821/al-i'jaz.v7i1.9776

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.