STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEMBENTUK KARAKTER SPIRITUAL SISWA DI ERA DIGITAL: STUDI KASUS DI SMK SWASTA MUHAMMADIYAH 20 PANAI HULU

Nikmatur Ridha, Sarmin Sarmin, Lastari Lastari, Eli Marianti

Abstract


Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi guru Pendidikan Agama Islam (PAI) dalam membentuk karakter spiritual siswa di era digital dengan studi kasus di SMK Swasta Muhammadiyah 20 Panai Hulu. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi kegiatan keagamaan sekolah yang terintegrasi dengan media digital. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru PAI menerapkan lima strategi utama dalam membentuk karakter spiritual siswa, yaitu: (1) keteladanan di ruang digital dan nyata, (2) penanaman kedisiplinan berbasis teknologi, (3) pembiasaan ibadah dan etika digital, (4) penciptaan suasana religius yang adaptif terhadap perkembangan teknologi, dan (5) integrasi serta internalisasi nilai-nilai spiritual dalam pembelajaran digital. Strategi tersebut mampu menumbuhkan karakter siswa yang beriman, berakhlak mulia, serta bijak dalam penggunaan teknologi. Penelitian ini memberikan kontribusi terhadap model pembinaan karakter spiritual yang relevan dengan dinamika pendidikan abad ke-21.

Full Text:

Untitled

References


DAFTAR PUSTAKA

Abuddin Nata. (2012). Kapita Selekta Pendidikan Islam: Isu Kontemporer tentang Pendidikan Islam. Jakarta: Rajawali Press.

Agus Effendi. (2005). Revolusi Kecerdasan Abad 21. Bandung: Alfabeta.

Agus Zaenul Fitri. (2012). Pendidikan Karakter Berbasis Nilai dan Etika di Sekolah. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Akhmad Muhaimin Azzet. (2010). Mengembangkan Kecerdasan Spiritual bagi Anak. Yogyakarta: Katahati.

Amin, A. M. (2021). Implementasi Pembentukan Karakter Multikultural Santri Pondok Pesantren Riyadlus Sholihin Kota Probolinggo. TARBIYATUNA, 14(1). https://doi.org/10.36835/tarbiyatuna.v14i1.841

Amirulloh Syarbini. (2012). Buku Pintar Pendidikan Karakter. Jakarta: As@-Prima Pustaka.

Anis Rahmawati, A. R. (2018). INTEGRASI SAINS ISLAM PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER SISWA. SPEKTRA : Jurnal Kajian Pendidikan Sains, 4(1). https://doi.org/10.32699/spektra.v4i1.45

Annisa, M. N., Dewi, D. A., & Furnamasari, Y. F. (2021). Peran Ekstrakurikuler dalam Meningkatkan Karakter Kewarganegaraan Siswa di Sekolah. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3).

Ary Ginanjar Agustian. (2001). Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosi dan Spiritual. Jakarta: Arga.

Badawi. (2019). Pendidikan karakter dalam pembentukan akhlak mulia di sekolah. Prosiding SEMNASFIP, 207–218. https://jurnal.umj.ac.id/index.php/SEMNASFIP/index

Budiyanto, C. (2021). Manajemen Pendidikan Kepramukaan Dalam Pembentukan Karakter. Jurnal Pendidikan Islam Dan Budaya.

Charles, C. M., & Senter, G. W. (2008). Building Classroom Discipline (10th ed.). Boston: Allyn & Bacon.

Creswell, J. W. (2013). Qualitative Inquiry and Research Design: Choosing among Five Approaches. Sage Publications.

Fachrudin, Y. (2020). Model Pembinaan Karakter Santri Dalam Pendidikan Pesantren. Dirasah : Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Dasar Islam, 3(3).

Fathul Amin. (2019). PEMBENTUKAN KARAKTER MELALUI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. Tadris : Jurnal Penelitian Dan Pemikiran Pendidikan Islam, 12(2), 33–45. https://doi.org/10.51675/jt.v12i2.22

Fauziah, A. (2012a). Sekolah Holistik : Pendidikan Karakter Ala Ihf. Prosiding Seminar Nasional Psikologi Islami.

Fauziah, A. (2012b). Sekolah Holistik : Pendidikan Karakter Ala Ihf. Prosiding Seminar Nasional Psikologi Islami, 232–241.

Fitriana, F., Irawan, A. W., & Burhanuddin, B. (2021). Karakter Ideal dalam Pappaseng Bugis : Implikasi Bagi Layanan Bimbingan Konseling. Jurnal Mimbar: Media Intelektual Muslim Dan Bimbingan Rohani, 7(1). https://doi.org/10.47435/mimbar.v7i1.614

Furqon Hidayatullah. (2010). Pendidikan Karakter: Membangun Peradaban Bangsa. Surakarta: Yuma Pustaka.

Hansen, D. T. (2012). The Teacher’s Sourcebook for Cooperative Learning. Eye On Education.

Hasanah, S. U. (2019). KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PASKIBRA DALAM RANGKA PEMBINAAN KARAKTER SEMANGAT KEBANGSAAN SISWA. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan. https://doi.org/10.31571/pkn.v3i2.1443

Hasanah, U. (2018). Implementasi Pendidikan Multikultural dalam Membentuk Karakter Anak Usia Dini. GOLDEN AGE: JURNAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI. https://doi.org/10.29313/ga.v2i1.3990

Julrissani, J. (2020). Karakteristik Perkembangan Bahasa dalam Berkomunikasi Siswa Sekolah Dasar di SD Muhammadiyah Karangbendo Yogyakarta. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 4(1). https://doi.org/10.33487/edumaspul.v4i1.296

Jumroatun, L., Sobri, A. Y., & Malang, U. N. (2018). Implementasi budaya sekolah islami dalam rangka pembinaan karakter siswa. 1, 206–212.

Lickona, T. (1991). Educating for Character: How Our Schools Can Teach Respect and Responsibility. New York: Bantam Books.

Lickona, T. (2004). Character Matters: How to Help Our Children Develop Good Judgment, Integrity, and Other Essential Virtues. Simon & Schuster.

Lickona, T. (2004). Character Matters: How to Help Our Children Develop Good Judgment, Integrity, and Other Essential Virtues. New York: Simon & Schuster.

Marzano, R. J., Marzano, J. S., & Pickering, D. J. (2003). Classroom Management That Works: Research-Based Strategies for Every Teacher. ASCD.

Mayasari, A., & Arifudin, O. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Nilai Melalui Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Karakter Siswa. Antologi Kajian Multididiplin Ilmu[Al-Kamil], 1(1).

Megawangi, R. (2010). Pengembangan Program pendidikan Karakter di Sekolah: Pengalaman Sekolah Karakter. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Vokasional (SNPV), 1–8.

Mudana, I. G. A. M. G. (2019). MEMBANGUN KARAKTER DALAM PERSPEKTIF FILSAFAT PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA. Jurnal Filsafat Indonesia. https://doi.org/10.23887/jfi.v2i2.21285

Muhammad, F. (2019). Pengembangan Moral Dan Karakter Di Sekolah Dasar. Guepedia.

Mulyasa, E. (2013). Menjadi Guru Profesional: Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mulyasa, E. (2013). Menjadi Guru Profesional: Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mutia Nur Putri, R., Nulhakim, A., Junaidi Nasution, H., Saputra, R., & Husna, D. U. (2023). Peran Wawasan Pendidikan Karakter Guru PAI dalam Pembentukan Akhlak Mulia Siswa. JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala, 8(2), 573. https://doi.org/10.58258/jupe.v8i2.5549

Naim, N. (2012). Character Building. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Nucci, L. P., Narvaez, D., & Krettenauer, T. (Eds.). (2014). Handbook of Moral and Character Education. New York: Routledge.

Nurazizah, T. S., Ulfiah, Z., Dewi, D. A., & Hamid, S. I. (2021). Membangun Karakter Bangsa melalui Pendidikan Kewarganegaraan di Sekolah. Jurnal Basicedu. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1671

Nurdian, N., Rozana Ulfah, K., & Nugerahani Ilise, R. (2021). Pendidikan Muatan Lokal Sebagai Penanaman Karakter Cinta Tanah Air. MIMBAR PGSD Undiksha. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v9i2.36414

Puri, L. W., Nurkholipah, S., Nur, R., & Windra, A. (2017). BUDAYA SEKOLAH BERBASIS KARAKTER. 599–603.

Rozak, A. (2020). Nilai – Nilai Pendidikan Karakter dalam Al-Qur’an Surat Yusuf. Permata : Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(2). https://doi.org/10.47453/permata.v1i2.150

Rudianto, R. (2023). Implementasi Pendidikan Multikural Dalam Membentuk Karakter Siswa. Jurnal Multidisiplin Indonesia, 2(6). https://doi.org/10.58344/jmi.v2i6.292

Rusadi, A. A. P., Baiduri, B., & Regina, B. D. (2019). Pendidikan Karakter dalam Ekstrakurikuler Kepramukaan di Sekolah Dasar. Indonesian Journal of Primary Education. https://doi.org/10.17509/ijpe.v3i2.22105

Ryan, K., & Bohlin, K. E. (1999). Building Character in Schools: Practical Ways to Bring Moral Instruction to Life. Jossey-Bass

Ryan, K., & Bohlin, K. E. (1999). Building Character in Schools: Practical Ways to Bring Moral Instruction to Life. San Francisco: Jossey-Bass.

Sirait, I. (2022). Pendidikan Karakter Dalam Pendidikan Islam. PENDALAS: Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Dan …, 82–88. https://journal.yaspim.org/index.php/pendalas/article/view/100

Sunardi, S., & Munfarida, I. (2024). PESANTREN BERBASIS QUR’ANY : Penguatan Pendidikan Karakter dalam Menghadapi Arus Global. At Tadbir: Islamic Education Management Journal, 2(1), 13–26. https://doi.org/10.54437/attadbir.v2i1.1565

Suryasubroto. (2002). Proses Belajar Mengajar di Sekolah. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Ulya, V. F., & Anisah, Z. (2021). PEMBENTUKAN NILAI KARAKTER INTEGRITAS MELALUI GERAKAN LITERASI SEKOLAH PADA ANAK MI/SD. PREMIERE : Journal of Islamic Elementary Education, 3(1), 43–56. https://doi.org/10.51675/jp.v3i1.118

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

Zubaedi. (2012). Desain Pendidikan Karakter: Konsepsi dan Aplikasinya dalam Lembaga Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.




DOI: http://dx.doi.org/10.47006/attazakki.v9i2.26624

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


=====================================================================

Alamat Redaksi

At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora

Program Studi Pendidikan Islam

Pascasarjana UIN Sumatera Utara

Jl. IAIN No. 1 Medan