PENGARUH INFORMASI COVID-19 MELALUI MEDIA SOSIAL TERHADAP PERILAKU KONSUMEN

Oktoviana Banda Saputri, Nurul Huda

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh informasi wabah Covid-19 di media sosial dengan perilaku konsumen muslim sebagai bagian dari proses pertimbangan sebelum menentukan keputusan konsumsi. Faktor-faktor perilaku konsumen yang digunakan yaitu faktor budaya (X1), sosial (X2), pribadi (X3) dan psikologi (X4) sebagaimana teori. Metode yang digunakan untuk pengumpulan data adalah kuesioner menggunakan skala Likert dan pengolahan data menggunakan analisis regresi logistik biner dan analisis deskriptif. Berdasarkan analisis dan pengolahan data, diketahui bahwa keempat faktor mempengaruhi perilaku konsumen secara positif. Berdasarkan pengolahan parameter secara individual, faktor budaya (X1) memiliki pengaruh positif dan signifikan, sedangan ketiga faktor lainnya (sosial, pribadi dan psikologi) berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap keputusan konsumsi. Dapat disimpulkan bahwa terjadi kenaikan konsumsi bagi konsumen muslim dengan adanya informasi wabah Covid-19 tetapi kenaikan tersebut dinilai tidak signifikan. Hal ini sejalan dengan teori rasionalitas konsumen muslim yang mengutamakan konsumsi pertengahan dan tidak berlebihan.

Keywords


Media Sosial; Covid-19; Faktor Perilaku Konsumen; Keputusan Konsumen

Full Text:

PDF

References


Andreas, Kaplan M., Haenlein Michael 2010. "Users of the world, unite! The challenges and opportunities of social media". Business Horizons.

Anggia, Dina Marpianta, Hendriyani (2019). Influence of Use of Social Media of Government Agencies on Trust to the Government: Study on Social Media Owned by Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi DKI Jakarta. Jurnal Komunikasi Indonesia (134-143).

Ariestya, Angga (2016). Efek Bingkai Berita Online Terhadap Penilaian Heuristik Individu. Jurnal Komunikasi Indonesia (100-111).

CNBC Indonesia 2020. Memutus Rantai Penyebaran Virus Corona adalah Social Distancing. https://www.cnbcindonesia.com diunduh tanggal 24 Maret 2020.

Detia, Lingga (2017). Dinamika Trust pada Pemasaran Online di Media Sosial. Jurnal Komunikasi Indonesia (14-25).

G. Leon, Schiffman dan Lazar L Kanuk. (2008). Perilaku Konsumen. Edisi Ketujuh.

Herlambang, Susatyo. 2014. Basic Marketing (Dasar-dasar Marketing) Cara Mudah Memahami Ilmu Pemasaran. Yogyakarta : Gosyeng Publishing.

Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) versi daring. 2020. Disinformasi. Diunduh tanggal 20 Maret 2020, https://kbbi.web.id.

Karina, Vega (2015). Media Sosial Terintegrasi dalam Komunikasi Pemasaran Brand: Studi Komparasi Pemanfaatan Media Sosial Oleh High dan Low Involvement Decision Brand, Jurnal Komunikasi Indonesia (108-115).

Katadata. 2020. Skenario Terburuk Akibat Virus Corona. Diunduh tanggal 23 Maret 2020, https://katadata.co.id.

Katadata. 2020. Media Sosial yang Paling Sering Digunakan di Indonesia. Diunduh tanggal 25 Maret 2020,

https://databoks.katadata.co.id.

Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia. 2020. Laporan Hoaks. Diunduh tanggal 20 Maret 2020, https://kominfo.go.id.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2020. Situasi Covid-19 Kondisi 20 Maret 2020. Diunduh tanggal 20 Maret 2020, https://www.kemkes.go.id.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2020. Mekanisme Pemeriksaan Pasien yang Diduga Terinfeksi Covid 19. Diunduh tanggal 16 Maret 2020, https://www.kemkes.go.id.

Nasution, Mustafa Edwin (2006). Pengenalan eksklusif ekonomi Islam. Jakarta : Kencana.

Phillip Kotler, Kevin Lane Keller. (2016). Marketing Management. New York: Wiley.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Taprial, Varinder & Kanwar, Priya (2012). Understanding Social Media. Ventus Publishing. ISBN.

WHO. 2020. Coronavirus disease (COVID-19) outbreak. Diunduh 20 dan 23 Maret 2020, https://www.who.int.




DOI: http://dx.doi.org/10.30829/hf.v7i2.7213

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by: