UPAYA GURU DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR ANAK USIA DINI SELAMA MASA PANDEMI CORONA VIRUS DISEASE 19 (Studi Kasus di Raudatul Atfal Tarbiyah Islamiyah Medan Maimun)

Amar Tarmizi, Sapratul Laila, Tri Nurmala Sari, Leila Indiani Harahap

Abstract


Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk memontret informasi terkait dengan proses pembelajaran jarak jauh (daring) pada saat pandemi covid 19 yang dilakukan lembaga pendidikan Raudatul Atfal Tarbiyah Islamiyah Medan Maimun,  dan bagaimana upaya guru dalam mengatasi kesulitan belajar pada anak usia dini. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan naturalistik. Hasil dari penelitian ini adalah masih adanya kendala di lapangan dalam proses pembelajaran jarak jauh, karena banyaknya guru atau orang tua siswa kurang memahami alat-alat pembelajaran edukasi Informasi dan Teknologi.

Keyword: Daring, Proses Pembelajaran dan Pandemi


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Bogdan, Robert. C. dan Sari Knopp Biklen, Qualitative Research for Education: An Introduction to Theory and Methods, (Boston: Allyn and Bacon, Inc, 1982)

Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta

Mardianto. 2012. Tazkiya Jurnal Pendidikan Islam Vol. l, No. 1.

-------------. 2012. Psikologi Pendidikan. Medan: Perdana Publishing

Pusat Informasi COVID-19 www.covid19.go.id

Surat Edaran dari Plt. Wali Kota Medan Nomor: 440/2582/2020

Surat Kementerian Pendidikan dan Budaya Nomor: 36962/MPK.A/HK/2020

Syah. Muhibbin, 2009. Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya

UU 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.

Observasi pada tanggal 7 September 2020.

Wau, Yasaratodo 2013. Profesi Kependidikan. Medan: Unimed Press

Wawancara dengan bapak M. Badrul Lail, M.Pd Kepala Sekolah Raudatul Atfal Tarbiyah Islamiyah Medan Maimun, 7 September 2020

Wawancara dengan Ibu Mulyani, SE guru Raudatul Atfal Tarbiyah Islamiyah Medan Maimun, 7 September 2020

Wawancara dengan Ibu Tri Nurmala Sari, S.Pd.I guru Raudatul Atfal Tarbiyah Islamiyah Medan Maimun, 7 September 2020.




DOI: http://dx.doi.org/10.47006/attazakki.v4i1.8217

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


=====================================================================

Alamat Redaksi

At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora

Program Studi Pendidikan Islam

Pascasarjana UIN Sumatera Utara

Jl. IAIN No. 1 Medan