Pola Komunikasi Keluarga Petani Dalam Pewarisan Nilai Pertanian Pada Pemuda Desa di Kabupaten Barito Kuala

Nurmelati Septiana

Abstract


Abstrak

Tujuan penelitian dari ini secara umum adalah untuk mengkaji pandangan nilai pertanian pemuda pedesaan dalam pewarisan nilai –nilai pertanian dari orangtuanya. Secara khusus penelitian ini bertujuan mengidentifikasi konteks pewarisan nilai pertanian pada pola-pola komunikasi yang terjadi antara orang tua dan anak serta mendeskripsikan bagaimana pandangan pemuda dipedesaan melihat nilai-nilai pertanian yang dikomunikasikan oleh orangtua. Metode yang digunakan deskriptif kualitatif, teknik pengumpulan data menggunakan observasi serta indepth interview.  Penelitian ini menemukan, bahwa pola komunikasi yang terbentuk antara orang tua dan anak pada konteks pewarisan nilai pertanian pemuda desa di Kabupaten Barito Kuala adalah pola komunikasi unbalanced split pattern (tak seimbang terpisah). Pewarisan nilai-nilai pertanian ditentukan oleh peranan ayah dalam pembentukan persepsi pemuda desa. Ketertarikan bekerja di sektor pertanian masih dimiliki pemuda desa meskipun bukan pilihan utama.  Kecenderungan bekerja di sektor pertanian dimiliki oleh pemuda dengan tingkat pendidikan rendah dan kehidupannya tergolong dalam rumah tangga miskin karena tidak ada pilihan pekerjaan lain yang lebih baik.

 

Abstract

The purpose of this research in general is to examine the views of rural youth on agricultural values in the inheritance of agricultural values from their parents. This study aims to identify the context of the inheritance of agricultural values in the communication patterns that occur between parents and children and to describe how rural youth perceive agricultural values communicated by parents. The method used is descriptive qualitative, data collection techniques using observation as a well in-depth interview.  This study found that the communication patterns formed between parents and children in the context of inheriting agricultural values from rural youth in Barito Kuala Regency were communication patterns. unbalanced split pattern (unbalanced separately). The inheritance of agricultural values is determined by the role of the father in shaping the perceptions of village youth. The village youth still have an interest in working in the agricultural sector, although it is not their main choice. The tendency to work in the agricultural sector is owned by youth with low levels of education and their lives are classified as poor households because there are no other better job options.


Keywords


Pola komunikasi; Orang tua; Pemuda; Nilai: Pertanian

Full Text:

PDF

References


Alif, M. & Yulianti, M. (2022). Interaksi Simbolik Keluarga Petani Penggarap Berdasarkan Gender Anak di Lingkungan Rawa Pasang Surut Kabupaten Barito Kuala. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 11(1), 33–44.

Alif, M., Oktarina, S., & Zainal, A. G. (2021). Institutional Synergism as the Information Center for Agriculture Development (PIPP) in Indonesia. Jassp, 1(2), 136–144. https://doi.org/10.23960/jassp.v1i2.33

Anwarudin, O., Sumardjo, S., Satria, A., & Fatchiya, A. (2020). Process and Approach to Farmer Regeneration Through Multi-strategy in Indonesia. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pertanian, 39(2), 73. https://doi.org/10.21082/jp3.v39n2.2020.p73-85

Arimbawa, I. P. E., & Rustariyuni, S. D. (2018). Respon Anak Petani Meneruskan Usaha Tani Keluarga di Kecamatan Abiansemal. E-Jurnal Ekonomi Pembangunan Universitas Udayana, 7(7), 1558–1586.

Arvianti, E., Masyhuri, M., Waluyati, L., & Darwanto, D. (2019). Gambaran Krisis Petani Muda Indonesia. AGRIEKONOMIKA, 8(2), 168-180. doi:https://doi.org/10.21107/agriekonomika.v8i2.5429.

Cangara, Hafied. (2013) Perencanaan dan Strategi Komunikasi. Jakarta. Rajafrafindo Persada.

Carlson, E. B., Spain, D. A., Muhtadie, L., McDade-Montez, L., & Macia, K. S. (2015). Care and caring in the intensive care unit: Family members’ distress and perceptions about staff skills, communication, and emotional support. Journal of Critical Care. https://doi.org/10.1016/j.jcrc.2015.01.012

Devito, Joseph A.; Agus Maulana. (2011). Komunikasi antar manusia / Joseph A. Devito ; alih bahasa, Agus Maulana. Jakarta :: Karisma Publishing Group.

Fatimah, & Maria, J. (2016). Strategi Komunikasi Keluarga untuk MeningkatkanKesetaraan Gender bagi Anak Perempuan di Kawasan Pesisir Provinsi Sulawesi Selatan. Pekommas, 2. https://doi.org/10.30818/jpkm.2016.2010208

Mujiyadi, B. (2017). PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MISKIN PINGGIRAN KOTA Studi Pekerjaan Sosial tentang Petani Penggarap di Lahan Sementara. Sosio Konsepsia: Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Kesejahteraan Sosial, 17(2), 192–204. https://doi.org/10.33007/ska.v17i2.823

Nita, D. R., Anwarudin, O., & Nazaruddin. (2020). Farmer Regeneration Through Development of Youth Interest in SFHA Activities in Jumlah tenaga kerja pertanian jenis sayuran dan bahan pangan yang guna memenuhi ketersediaan pangan satu Desa di Kecamatan Sukaraja yang besar warganya telah memanfaatkan laha. Jurnal Penyuluhan Pertanian, 15(1), 8–22.

Puspitawati, H. (2013). Pengantar Studi Keluarga. In IPB Press (Pertama). IPB Press.

Pujiriyani, D. W., Suharyono, S., Hayat, I., & Azzahra, F. (2018). Sampai Kapan Pemuda Bertahan di Pedesaan? Kepemilikan Lahan dan Pilihan Pemuda Untuk Menjadi Petani. BHUMI: Jurnal Agraria Dan Pertanahan, 2(2), 209–226. https://doi.org/10.31292/jb.v2i2.72.

Ratzel, Friedrich, 1987. The Races of Mankind relegion cutom and civilization.

Sakir, M. . (2021). KEBIJAKAN PERTANIAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP PENDAPATAN, PENDIDIKAN DAN KESEHATAN PETANI (Studi pada Kawasan Agropolitan Kabupaten Gorontalo). Al Qisthi, 11(2), 67–79. https://doi.org/10.47030/aq.v11i2.93.

Sri Hery Susilowati. (2016). Farmers Aging Phenomenon and Reduction in Young Labor : Its Implication for Agricultural Development. Forum Penelit. Agroecon., 34, 35–55.

Sumarwan, Ujang, 2204, Perilaku Konsumuen, teori dan Penerapannya dalam pemasaran, Ghalia Indonesia, Jakarta.

Tubbs, Steward dan Sylvia Moss. (2008). Human and Communication: Prinsip-Prinsip Dasar. Bandung. PT. Remaja Rosdakarya.

Uba Peka, M. A., Nampa, I. W., & Nainiti, S. (2022). PERSEPSI DAN MINAT PEMUDA DESA PLEDO TERHADAP PEKERJAAN SEBAGAI PETANI. Jurnal EXCELLENTIA, 11(01), 35-43. Retrieved from https://ejurnal.undana.ac.id/index.php/JEXCEL/article/view/6241

Wardyaningrum, Damayanti. Pola Komunikasi Keluarga dalam Menentukan Konsumsi Nutrisi bagi Anggota Keluarga. Jurnal Ilmu Komunikasi, [S.l.], v. 8, n. 3, p. 289-298, mar. 2014. ISSN 2407-8220. Available at: . Date accessed: 02 feb. 2023. doi:https://doi.org/10.31315/jik.v8i3.137.




DOI: http://dx.doi.org/10.30829/komunikologi.v6i1.14703

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Nurmelati Septiana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

INDEXING BY :

 

 

======================================

Published by :

Fakultas Ilmu Sosial UIN Sumatera Utara

Medan, Indonesia


Editorial Office :

Jl. Williem Iskandar Psr.V Medan Estate 20371


 

Komunikologi: Jurnal Pengembangan Ilmu Komunikasi dan Sosial by Program Studi Ilmu Komunikasi UIN Sumatera Utara Medan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Based on a work at http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/KOMUNIKOLOGI/index