Strategi Komunikasi Dinas Pariwisata Dalam Mempromosikan Danau Laut Tawar Kota Takengon
Abstract
Abstrak
Promosi pariwisata merupakan hal yang urgen dalam pembangunan wisata daerah khususnya kaitannya dengan peningkatan jumlah pengunjung baik domestik maupun mancanegara yang secara linier akan meningkatkan devisa, perluasan kesempatan kerja, hingga kelestarian budaya dan kepribadian lokal yang tercantum dalam semangat kepariwisataan yang tercantum dalam UU Nomor 10 Tahun 2009 tentang Kepariwisataan. Maka dari itu dibutuhkan langkah dan kebijakan yang terintegrasi dalam hal ini strategi komunikasi pariwisata. Tulisan ini hendak mengulas strategi komunikasi pariwisata Danau Laut Tawar Kota Takengon, baik model maupun tantangannya dalam mempromosikan kawasan wisata tersebut. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif, sumber data diperoleh dengan melakukan wawancara mendalam kepada key informan yaitu 3 orang pegawai Dinas Pariwisata Kabupaten Aceh Tengah, 2 orang dari pengelola wisata, 2 orang pedagang di sekitar kawasan wisata, dan 1 tokoh masyarakat di kawasan tersebut. Teknik pengumpulan data juga dengan melakukan observasi atau pengamatan langsung. Analisis data dimulai dengan melakukan reduksi data, kemudian data dikalsifikasikandan dilakukan penarikan kesimpulan. Hasil temuan diperoleh bahwa strategi komunikasi Dinas Pariwisata dalam mempromosikan Danau Laut Tawar Kota Takengon adalah dengan orinetasi promosi melalui mass media (media massa) baik elektronik, cetak, maupun digital via media sosial.
Abstract
Tourism promotion is an urgent matter in regional tourism development, especially in relation to increasing the number of visitors, both domestic and foreign, which will linearly increase the country's foreign exchange, expand employment, and preserve local culture and personality as stated in the spirit of tourism as contained in the UU Nomor 10 Tahun 2009 tentang Kepariwisataan.. Therefore, integrated steps and policies are needed in this case the tourism communication strategy. This paper wants to review the tourism communication strategy of Lake Laut Tawar, Takengon City, both the model and the challenges in promoting the tourist area. This study uses a descriptive method with a qualitative approach, the source of the data is obtained by conducting in-depth interviews with key informants, namely 3 employees of the Tourism Office of Central Aceh Regency, 2 people from tourism managers, 2 traders around the tourist area, and 1 community leader in the area. Data collection techniques are also by making observations or direct observations. Data analysis begins with data reduction, then the data is classified and conclusions are drawn. The results of the study indicate that the communication strategy of the Tourism Office in promoting Lake Laut Tawar City of Takengon is with promotion orientation through mass media, either electronically, in print, or digitally through social mediaKeywords
Full Text:
PDFReferences
Affaza, Humaira. 2018. Strategi Komunikasi Pemerintah Kota Banda Aceh Dalam Mempromosikan Wisata Halal. Skripsi. Fakultas Dakwah dan Komunikasi, Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam, Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh.
Ardial. 2015. Paradigma dan Model Penelitian Komunikasi. Jakarta: Bumi Aksara.
Ardianto, Elvinaro & Anees, Bambang Q. 2016. Filsafat Komunikasi. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.
Arifin, Anwar. 2016. Ilmu Komunikasi Sebuah Pengantar. Jakarta: Raja Grapindo Persada.
Arjana, Gusti Bagus. 2016. Geografi Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif. Jakarta: Rajawali Pers.
Bungin, Burhan. 2011. Penelitian Kualitatif :Komunikasi, Ekonomi, Kebiajakan Publik dan Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Prenada Media.
. 2015. Komunikasi Pariwisata, Jakarta: Prenamedia Grup.
Cangara, Hafied. 2013. Perencanaan & Strategi Komunikasi. Jakarta Rajagrafindo Persada.
Deliana, Susan. 2016. Strategi Komunikasi Dinas Kebudayaan Pariwisata dan Pemuda Olahraga Aceh Singkil dalam Mempromosikan Wisata Pulau Banyak Kabupaten Aceh Singkil. Skripsi. Medan: Program Studi Ilmu Komunikasi Konsentrasi Hubungan Masyarakat. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Medan
Efendy, Onong Uchjana. 2008. Dinamika Komunikasi. Bandung: Remaja Rosda Karya.
. 2016. Komunikasi Teori Dan Praktek. Bandung: Remaja rosda karya.
Gitosudarmo, Indriyo. 2015. Manajemen Pemasaran. Edisi Pertama. Yogyakarta: BPFE.
Hefni, Harjani. 2017. Komunikasi Islam. Jakarta: Prenadamedia Group. Herdiansyah, H. 2011. Metodologi Penelitian Kualitatif: Untuk Ilmu-Ilmu Sosial, Jakarta: Salemba Humanika.
Hermawan, D., & Barlian, U. C. 2017. Komunikasi Dalam Organisasi. Jurnal Administrasi Pendidikan (2).
Husaini, Dedy. 2016. Strategi Komunikasi Pemasaran Pariwisata Arung Jeram Kabupaten Aceh Tenggara. Tesis. Medan: Magister Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara Medan.
Junaedi, Anis, dkk. 2011. Komunikasi 2.0: Teoritisasi dan Implikasi. Yogyakarta: ASPIKO.
Liliweri, Alo. 2011. Komumikasi Serba Ada Serba Makna. Jakarta: Kencana Prenada Media Group
Mahriani, Elida, dkk.2020. Manajemen Pariwisata (Sebuah Tinjauan Teori dan Praktis). Cetakan Pertama. Bandung: Widina Bhakti Persada.
Maulana, Addin. 2014. Strategi Pengembangan Wisata Spiritual Di Kabupaten Badung, Provinsi Bali, Jurnal Kepariwisataan Indonesia Vol. 9 No. 2 Juni 2014.
Moekijat, 2010. Manajemen Pemasaran. Bandung: Bandar Maju.
Moleong, J. Lexy. 2018, Metodologi Penelitian Kualitatif, Edisi Revisi, Cetakan Ke-38, Juli, Bandung: Remaja Rosdakarya.
Mulyana, Deddy. 2013. Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Selviana, Erwanda. 2019. Strategi Komunikasi Dinas Pariwisata Ponorogo dalam Mempromosikan Program Tahun Wisata 2019. Skripsi. Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Ushuluddin, Adab dan Dakwah Institut Agama Islam Negeri Ponorogo.
Simamora, Indah Cindy. 2017. Strategi Komunikasi Pemasaran Dinas Kebudayaan Dan Pariwisata Kota Medan Dalam Memasarkan Kota Medan Sebagai Kota Wisata. Tesis. Magister Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara
Wijaya, Ida Suryani. 2019. Dinamika Komunikasi Organisasi di Perguruan Tinggi, Cetakan Pertama, Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia.
Yoeti, Oka A. 2008. Perencanaan Strategis Pemasaran Daerah Tujuan Wisata, Jakarta: Pradnya Paramita.
Zaenuri, Muchamad. 2012. Perencanaan Strategis Kepariwisataan Daerah Konsep Dan Aplikasi. Cetakan Pertama. Yogyakarta: e-Gov Publishing.
DOI: http://dx.doi.org/10.30829/komunikologi.v6i1.12244
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Alfi Sahrin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
INDEXING BY :
======================================
Published by :
Fakultas Ilmu Sosial UIN Sumatera Utara
Medan, Indonesia
Editorial Office :
Jl. Williem Iskandar Psr.V Medan Estate 20371
Komunikologi: Jurnal Pengembangan Ilmu Komunikasi dan Sosial by Program Studi Ilmu Komunikasi UIN Sumatera Utara Medan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Based on a work at http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/KOMUNIKOLOGI/index