Perpustakaan Digital dalam Temu Kembali Informasi dengan OPAC

Qisthy Erna Wati

Abstract


Library as a provider of information and information, should be information technology development. libraries are no longer traditional or manual in providing information services. Whether a digital library is one step in giving users access privacy information. The college library began applying libraries that previously processed manually changed into an automated until then a new digital library. With the existence of digital information that can be done with a computerized system known as OPAC (online Access Cataloging). OPAC is the output of the information retrieval system. Search results conducted through the tool provide satisfaction for the user

 

Perpustakaan sebagai penyedia informasi dan pengelola informasi, seyogyanya mengikuti arus perubahan teknologi informasi. perpustakaan tidak lagi bersifat tradisional atau manual dalam memberikan berbagai layanan informasi. Perubahan perpustakaan menjadi perpustakaan digital merupakan salah satu langkah dalam memberikan kemudahan access informasi bagi pengguna. Perpustakaan Perguruan tinggi mulai menerapkan fungsi perpustakaan yang sebelumnya berproses secara  manual berubah menjadi terotomasi hingga kemudian muncullah istilah baru yaitu perpustakaan digital. Dengan adanya perpustakaan digital menjadikan penelusuran informasi sudah dilakukan dengan sistem terkomputerisasi yang dikenal dengan OPAC (online Access Cataloguing). OPAC merupakan output dari sistem temu kembali informasi. Hasil penelusuran yang didapat melalui alat bantu memberikan kepuasan bagi pengguna.


Keywords


Perpustakaan Digital, Temu Kembali Informasi, OPAC

Full Text:

PDF

References


Abdurrahman Saleh, Membangun Perpustakaan Digital (Jakarta: Sagung Seto, 2010).

Agus Rifai, “Peran Pustakawan Intermediary Dalam Memenuhi Kebutuhan InformasiPemakai,”AlMaktabah,No.1,Vol.4,(April2004),12.http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/31088/1/Agus%20Rifai.pdf (diakses pada tanggal 25 Desember 2017)

Belkin, N.J, Anomalous Statue Of Knowledge As A Basuc For Information Retrieval, (Canadian Journal of Information Sciences, 5, 1980).

Creswell John W. Rsearch Desing: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches terjemah Achmad Farid, (Yogyakarta, 2010).

Devita Kusumawardani. “ Jurnal Temu Kembali Informasi dengan Keyword (Studi Deskriptif tentang sistem temu kembali informasi dengan controlled covabullary pada field judul, subjek, dan pengarang di perpustakaan Universitas Airlangga.Diakses pada tanggal 30 Desember 2017dari http://journal.unair.ac.id/filerPDF/jurnalDevitaK.Pdf.

F.W. Lancaster, Information Retrieval Systems :Characteristics, Testing, and Evaluation (NewYork: Jhon Wiley, 1979),

Gobinda G. Chowdhury, Introduction To Modern Information To Retrieval (London :Library Association Publshing, 2010).

Hoeda Manis, Buku Pintar Sejarah dan Pengetahuan Dunia Abad 20, (Yogyakarta : Trans Idea Publishing, 2016).

Hasugian, Joner , Penggunaan Bahasa Alamiah dan kosa Kata Terkontrol Dalam Sistem Temu Kembali Informasi Berbasis Teks. Dalam Usu Digital Library. Medan : Perpustakaan Universitas Sumatera Utara. Repositoery.usu.ac.id./bitstream/123456789/17059/.../plus-des2006-1.p.diakses pada tanggal 30 Desember 2017.

Subroto, Gatot, Perpustakaan Digital. Pustakawan Perpustakaan Universitas (Malang, Oktober 2009).

Pendit, Laxman Putu, Perpustakaan Digital: Kesinambungan & Dinamika (Jakarta: Citra Karya Mandiri, 2009).

et.al. Perpustakaan Digital Persfektif Perpustakaan Perguruan Tinggi (Jakarta: Sagung Seto, 2007).

Pawit M. Yusup, Teori & Praktik Penelusuran Informasi (Jakarta: Kencana Prenanda Media Grup, 2010).

Setyo Edy Susanto, “Desain Dan Standar Perpustakaan Digital,” Jurnal PustakawanIndonesia,No,2,Volume10(8Nopember2010),6.http://download.portalgaruda.org/article.php?article=85908&val=238 (diakses pada tanggal 25 Desember 2017)

Sulistyo Basuki, Pengantar Dokumentasi. Bandung : Rekayasa Sains Bandung. 2004,

, Pengantar Ilmu Perpustakaan (Jakarta: Universitas Terbuka, 2010), 1.10.

“Perpustakaan Digital Di Indonesia: Sebuah Pandangan,” Diponegoro UniversityLibrary,(Juli2012),http://digilib.undip.ac.id/v2/2012/07/03/perpustakaan-digital-di-Indonesia-sebuah-pandangan/ (diakses pada tanggal 25 Desember 2017)

Supsiloani, “Perpustakaan Digital sebagai Wujud Penerapan Teknologi Informasi di Perguruan Tinggi,” Jurnal Studi Perpustakaan dan Infromasi, no.1, Vol.2, (Juni2006),33.http://puslit2.petra.ac.id/ejournal/index.php/pus/article/download/17222 (diakses pada tanggal 25 Desember 2017)

Syihabuddin Qolyubi et.al. Dasar-Dasar Ilmu Perpustakaan Dan Informasi (Yogyakarta: Jurusan Ilmu Perpustakaan Dan Informasi Fakultas Adab, 2003)

Testiani Makmur, Perpustakaan Era Keterbukaan Informasi Publik, (Yogyakarta : Graha ilmu, 2015.

Supriyanto Wahyu Dan Ahmad Muhsin, Teknologi Informasi Perpustakaan (Yogyakarta: Kanisius, 2008).

Wiji Suwarno, Pengantar Dasar Kepustakaan (Bogor: Ghalia Indonesia, 2010)

Yuadi, Imam. 2006. Perpustakaan Digital : Paragdigma , Konsep dan Teknologi Informasi Yang Digunakan. Dosen Jurusan ilmu Informasi dan Perpustakaan FISIP Unair, Surabaya.

Yusup, Pawit M. 2010. Teori & Praktik Penelusuaran Informasi (information Retrieval). Jakarta : Kencana Prenanda Media Grup.




DOI: http://dx.doi.org/10.30829/jipi.v3i1.1604

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2018 Qisthy Erna Wati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 
  
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
 
Based on a work at http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/jipi/ 
 
Publisher:
Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara