AKSI BELA ROHINGYA DALAM MEDIA (ANALISIS FRAMING PEMBERITAAN AKSI BELA ROHINGYA DI TRIBUN-MEDAN.COM DAN ANALISADAILY.COM)

Erwan Efendi, Fahrul Rizal, Ahmad Salman Farid

Abstract


Abstract:The purpose of this study is to analyze how Tribun-Medan.com and Analisadaily.com built the
reality of Rohingya defending and to find significant differences in the framing of the Rohingyas on Tribun-
Medan.com and Analisadaily.com. Based on the results of the analysis that the authors do have known
that Tribun-Medan.com tend to be less sympathetic to Muslims who take action Rohingya ethnic care with
the mass of 7000 people. Impressing the public image of Rohingya is less interesting and does not take the
whole fact so that the Rohingyas are refugees who are not fit to be helped found on the excerpt of the news
headline and the last news paragraph. In contrast, Analisadaily.com is polite and empathetic towards
Rohingya refugees assisted by many parties as well as Analisadaily.com transformed into a positive publication
tool for Rohingya refugees to influence the readers of Muslims and even the world in defending and
providing assistance. The Rohingya defiance in the media actually explains that the media are able to
“play an opinion” on the public perception of Rohingya sad story that is actually acknowledged or not by
the conscience that it is a failure to maintain peace and harmony of religious people.
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis bagaimana Tribun-Medan.com dan Analisadaily.com
membangun realitas pemberitaan aksi bela Rohingya serta untuk menemukan perbedaanframing secara
signifikan tentang pemberitaan aksi bela Rohingya pada Tribun-Medan.com dan Analisadaily.com. Berdasarkan
hasil analisis yang penulis lakukan telah diketahui bahwa Tribun-Medan.com cenderung kurang bersimpati
terhadap umat muslim yang melakukan aksi kepedulian etnis Rohingya dengan membawa massa 7000
orang. Terkesanimage Rohingya dihadapan publik kurang menarik dan tidak mengambil fakta secara
menyeluruh sehingga menganggap Rohingya adalah pengungsi yang tidak pantas untuk ditolong ditemukan
pada kutipan judul berita dan paragraf berita terakhir. Sebaliknya, Analisadaily.com bersikap santun dan
berempati terhadap pengungsi Rohingya yang ditolong oleh banyak pihak serta Analisadaily.com menjelma
menjadi alat publikasi positif bagi pengungsi Rohingya untuk mempengaruhi pembaca umat Islam bahkan
dunia dalam membela dan memberikan bantuannya. Aksi bela Rohingya dalam media sesungguhnya
menjelaskan bahwa media mampu “bermain opini” pada persepsi masyarakat tentang kisah pilu Rohingya
yang sebenarnya diakui atau tidak oleh hati nurani bahwa itu adalah kegagalan menjaga perdamaian
dan keharmonisan umat beragama.

Full Text:

PDF

References


Daftar Isi

Azeem, Ibrahim, “The Rohingya; Inside Myanmar’s Genoside” (London: Oxford University Press, 2018)

Elvinaro, Ardianto.“Komunikasi Massa Suatu Pengantar” (Bandung : Simbosa Rekatama Media, 2007)

Kriyantono, Rachmat, “Teknik Praktis Riset Komunikasi” (Jakarta: Kencana, 2006)

Komala, Lukiati,“Ilmu Komunikasi: Perpektif, Proses dan Konteks” (Jakarta : Widya Padjajaran, 2009)

Lincoln & Denzin, N., “The Sage Handbook of Qualitative Research 1”. Edisi Ketiga (Yogyakarta: Pustaka

Pelajar, 2011)

Mursito, B.“Memahami Institusi Media”. (Surakarta: Lindu Pustaka dan SPIKOM, 2006)

Rakhmat, Jalaludin,“Psikologi Komunikasi”, (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya : 2003)

Selth, Andrew, “Burma’s Muslims: Terrorists or Terrorised? (Australia: Strategic and Defence Studies Centre,

Australian National University : 2003)

Stanley, Baran, J. dan Davis, K. Dennis, “Teori Komunikasi Massa: Dasar, Pergolakan, Dan Masa Depan”,

(Jakarta: Salemba Humanika, 2010)

Tamburaka, Apriyadi,“Agenda Setting Media Massa” (Jakarta : PT Raja Grafindo Persada, 2012)

Thompson, Virginia, & Richard Adloff, “Minority Problems in Southeast Asia” (United States: Stanford University

Press, 1955)

https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/jurnalistikdiakses pada tanggal 13 Februari 2018 pukul 10.00 Wib

Adnan Oktar’s Piece In American Herald Tribune:https://ahtribune.com/world/asia-pacific/Rohingyagenocide/

-Rohingya-refugees.html diakses pada tanggal 20 Oktober 2017 pukul 15.30 Wib

Leider, Jacques P. ”Rohingya : Rakhaing and Recent Outbreak of Violence: A Note” (Journal) Diakses

tanggal 19 Januari 2018 Pukul 11.34 Wib

Myanmar,“Bangladesh Leaders To Discuss Rohingya”.(Agence France-Presse). 29 June 2012. Diakses tanggal 19

Januari 2018 Pukul 16.00 Wib.

Hoque, Ridwanul,(Journal : “Asian challenge”. D+C, development and cooperation) (16 March 2016). Diakses

tanggal 19 Januari 2018 Pukul 21.00 Wib.

Hasil dari wawancara dengan Pemimpin Redaksi Tribun-Medan.com pada hari Sabtu tanggal 26

Mei 2018 Pukul 12.00 Wib di Kantor Tribun-Medan.com Jl. Wahid Hasyim No.37

Wawancara dengan Koordinator Aksi Ustadz Rafdinal hari Sabtu tanggal 26 Mei 2018 Pukul 13.30 Wib di

SMP 1 Muhammadiyah

Hasil dari wawancara dengan Pemimpin Redaksi Tribun-Medan.com pada hari Sabtu tanggal 26

Mei 2018 Pukul 12.00 Wib di Kantor Tribun-Medan.com Jl. Wahid Hasyim No.37

http://www.suaraislam.co/pernyataan-sikap-gerakan-muda-ansor-terkait-tragedi-kemanusiaan-rohingya-arakanrakhine-

myanmar/ diakses pada tanggal 24 Juni 2018 Pukul 23.00 Wib

Hasil dari wawancara dengan Wartawan Jafar Wijaya pada hari Jumat tanggal 25 Mei 2018 Pukul 11.00

Wib di Lapangan Merdeka, Medan.

Hasil dari wawancara dengan Koordinator Aksi (Ustadz Rafdinal) pada hari Sabtu tanggal 26 Mei 2018

Pukul 14.00 Wib di SMP 1 Muhammadiyah, Medan.

www.sinergifoundation.orgkonflik politik dan ekonomi dibalik tragedi kemanusiaan Rohingya, diunduh

pada tanggal 20 Juni 2018 pukul 20.00 Wib




DOI: http://dx.doi.org/10.37064/ab.jki.v2i1.2960

Refbacks

  • There are currently no refbacks.