PENGARUH PEMAHAMAN AGAMA TERHADAP KEAKTIFAN BERORGANISASI REMAJA MASJID AL HANIF

Fadhila Azmi Saragih, Misrah Misrah

Abstract


ABSTRAK

Penelitian ini membahas pengaruh pemahaman agama terhadap keaktifan berorganisasi remaja masjid Al Hanif Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar. Studi ini dimasudkan untuk menjawab permasalahan : (1) Bagaimana pemahaman agama remaja masjid Al Hanif Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar. (2) Bagaimana gambaran keaktifan berorganisasi remaja masjid Al Hanif Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar. (3) Adakah pengaruh pemahaman agama terhadap keaktifan berorganisasi remaja masjid Al Hanif Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar.

Penelitian ini dilakukan di Remaja Masjid Al Hanif Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar. Dengan menggunakan teknik pengumpulan data melalui angket/kuesioner serta adanya dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini adalah anggota remaja masjid Al Hanif Kota Pematangsiantar yang berjumlah 46 orang kemudian sampel diambil seluruh populasi sebesar 46 responden.

Hasil perhitungan data pemahaman agama di Remaja Masjid Al Hanif Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar, diperoleh nilai dalam kategori tinggi. Dengan frekuensi sebesar 43 responden sebesar 93,5%. Perolehan hasil Keaktifan Berorganisasi di remaja masjid Al Hanif Kota Pematangsiantar berada pada kategori tinggi, frekuensi sebesar 43 responden dan sebesar 93,5 %. Berdasarkan hasil uji hipotesis dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel pemahaman agama dengan keaktifan berorganisasi.


Keywords


Pemahaman Agama; Keaktifan Berorganisasi; Dakwah; Remaja

Full Text:

PDF

References


Ali, Muhammad. (2006). Kamus Lengkap Bahasa Indonesia Modern. Jakarta: Pustaka Amani.

Ash-Shiddieqi, Teungku Muhammad Hasbi. (2011). Tafsir Al-Qu’ranul Majid An-Nur. Jakarta: Cakrawala Publishing.

Aslati, dkk. (2018). “Pemberdayaan Remaja Berbasis Masjid (Studi Terhadap Remaja Masjid Di Labuh Baru Barat)”. Jurnal Masyarakat Madani.

Az-Zuhaili, Wahbah. (2014). At-Tafsir al-Munir fil ‘Aqidah wasy Syar’iah wal Manhaj. Jakarta: Gema Insani.

Dewi, Ratna. (2019). Skrjipsi: “Komunikasi Satu Arah Pada Khutbah Jumat Dalam Meningkatkan Pemahaman Agama Di Masjid An-Nur Kelurahan Waydadi Kecamatan Sukarame”. Lampug: UIN Raden Intan Lampung.

Duta, Timotius. (2018). Perilaku Organisasi. Yogyakarta: Deepublish.

Gainau, Markus S. (2016). Pendidikan Agama Kristen (PAK) Remaja. Yogyakarta: PT Kanisius.

Herianto, H. (2020). Skripsi: “Pengaruh Kesehatan Mental, Keaktifan Berorganisasi dan Prestasi Akademik terhadap Tingkat Pemahaman Moderasi Beragama”. STKIP YAPTI Jeneponto: OSF Preprints.

Hidayat, Aziz Allimul. (2021). Cara Mudah Menghitung Besar Sampel. Surabaya: Health Books Publishing.

Junaedi, Mahfud. (2017). Paradigma Baru Filsafat Pendidikan Islam. Depok: Kencana.

Khasanah, Wakhidatul dkk. (2019). “Peranan Remaja Masjid Ar-Rahman

dalam Pembentukan Karakter Remaja Yang Religius di Desa Waekasar Kecamatan Waeapo Kabupaten Buru”.

Kurnia, Heri. (2014). “Pengaruh Keaktifan Berorganisasi Terhadap Indeks Prestasi Kumulatif Mahasiswa Universitas Cokroaminoto Yogyakarta”. Academy Of Edecation Jurnal.

Lakeisa, Triana Rosalina. (2018). Jurnal “Remaja dan Pemahaman Agama”. Malang: STAI An Najah Indonesia Mandiri.

Laut, I Made. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Yogyakarta: Anak hebat Indonesia.

Lay, Agus. (2006). Manajemen Pelayanan. Yogyakarta: Andi.

Lestari, Ambar Sri. (2020). Narasi dan Literasi Media. Depok: Rajawali Pers.

Lestari, Mutiara Dewi. (2021).Tesis “Pengaruh Kegiatan Remaja Islam Masjid (RISMA) Terhadap Perilaku Beragama dan Sikap Toleransi Di Masjid Al- Mukhlisin Kelurahan Panorama Kota Bengkulu. Bengkulu: IAIN Bengkulu.

Madani. (2017). Pendidikan Agama Islam Untuk Perguruan Tinggi. Depok: PT Kharisma Putra Utama.

Mardani. (2017). Pendidikan Agama Islam Untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Kencana.

Mufti, dkk. (2021). Optimalisasi Pengelolaan Filantropi Islam Berbasis Masjid. Jawa Timur: Unida Press.

Muawanah, Siti Eva. (2017). Skripsi: Pengaruh Pemahaman Materi Akidah Akhlak Terhadap Keaktifan Belajar Siswa Kelas VIII di MTSN Prigen. Malang, UIN Maulana Malik Ibrahim.

Narfa. (2021). Mengonstruksi Laporan Hasil Observasi Untuk SMA/SMK Sederajat. Tegal: Guepedia.

PAI, Uswatun Hasanah, Mahasiswa. (2020). Psikologi Agama. Surabaya: Kanakan Media.

Patunru, Syahrani, dkk. (2020). “Analisis Keaktifan Berorganisasi Terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Program Studi Teknologi Laboratorium Medis Politeknik Kesehatan Muhammadiyah Makassar”. Competitiveness.

Priyono. (2014). Pengantar Manajemen. Surabaya: Zifatama Publishing.

Purwoto, Agus. (2007). Panduan Laboratorium Statistik Inferensial. Jakarta: Grasindo.

Puspitaningtyas, Agung Widhi dan Zarah. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif. Yogyakarta, Pandiva Buku.

Ridwan. (2017). Agama dan Perdamaian. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Roflin, Eddy dkk. (2021). Populasi, Sampel, Variabel dalam Penelitian Kedokteran. Bojong, PT Nasya Expanding Management.

Rohmah, Noer. (2020). Psikologi Agama. Surabaya: CV. Jakad Media Publishing.

Sabri. (2020). Skripsi: Pengaruh Keaktifan Berorganisasi Pemuda Remaja Masjid Al-Khaerat Terhadap Perilaku Beragama Siswa di MAN Pirang. Parepare: IAIN Parepare.

Sahab, Ali. (2018). Buku Ajar Analisis Kuantitatif Ilmu Politik dengan SPSS. Surabaya: Airlangga University Press.

Salimi, Abu Ahmadi dan Noor. (2008). Dasar-dasar Pendidikan Agama Islam. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Sarinah. (2017). Pendidikan Agama Islam. Yogyakarta: Deepublish.

Sari, Ria Dona. (2018). Skripsi: “Pengatuh Pemahaman Agama Terhadap Perilaku Keagamaan Remaja Desa Ngestirahayu Kecamatan Punggur Kabupaten Lampung Tengah”. Lampung Tengah: IAIN METRO.

Setiawan, Kartum. (2011). Masjid-Masjid Bersejarah di Jakarta. Jakarta: Erlangga.

Setyawan, Dodiet Aditya. (2021). Hipotesisi dan Variabel Penelitian. Jawa Tengah: Tahta Media Group.

Sinar. (2018). Metode Active Learning: Upaya Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar Siswa. Yogyakarta: Depublish.

Shofwan, Zae Nandang dan Wawan. (2017). Masjid dan Perwakafan. Bandung: Tafakur.

Soiman. (2017). Metode Dakwah. Medan: Perdana Publishing.

Soewardikoen, Didit Widiatmoko. (2021). Metodologi Penelitian Desain Komunikasi Visual. Yogyakarta: Kanisius.

Suciati. (2021). Rekrutmen Remaja Masjid Berbasis Pemasaran Sosial. Malang: CV Jendela Sastra Indonesia Press.

Sumarni, dkk. (2020). Pelayanan Sosial Remaja Putus Seokolah, (Malang: Inteligensia Media.

Tasijawa, Fardo Armando. (2011). Isu Fertilitas Remaja di Maluku. (Jawa Tengah: PT Nasya Expanding Management.

Toharuddin, Moh. (2021). Penelitian Tindakan Kelas Teori dan Aplikasi Untuk Pendidik Yang Profesional. Lakeisha: Jawa Tengah.

Yasir. (2020). Pengantar Ilmu Komunikasi Sebuah Pendekatan Kritis dan Komprehensif. Yogyakarta: Depublish.

Zakaria, Zainal Arifin. (2016). Tafsir Inspirasi: Inspirasi Dari Kitab Suci Al Quran. Medan: Penerbit Duta Azhar.




DOI: http://dx.doi.org/10.37064/ai.v10i2.21403

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Fadhila Azmi Saragih, Misrah Misrah

Al-Idarah:Jurnal Pengkajian Dakwah dan Manajemen is indexed in the following databases

     Dimensions logo