Relasi Politik Dan Cinta Tanah Air Dalam Perspektif Islam

Ananda Eka Delphie Pradana, Handaru Rakha Nanda, Andini Ndaru Irlambang, Rosalia Sanika Satyawada, Aditia Muhammad Noor

Abstract


Politik memiliki keterkaitan dengan manusia dan perilaku maupun aktivitasnya yang mana politik turut serta mempengaruhi kehidupan manusia dengan kekuasaannya. Cinta tanah air pun menjadi salah satu bentuk aktivitas dari manusia, bukan hanya dilafalkan saja, namun tetap wajib diwujudkan dalam upaya memperbaiki kehidupan berbangsa dan bernegara. Dalam Islam dipelajari juga mengenai cinta tanah air dan berpolitik, dua aspek tersebut telah ada pada zaman Rasulullah SAW. Kedudukan antara cinta tanah air dan berpolitik saling mengendalikan, karena tanpa adanya kekuasaan negara yang sifatnya memaksa, agama berada di dalam bahaya, sementara jika tanpa wahyu, negara sendiri pasti menjadi sebuah organisasi yang tiranik, tiranik sendiri dapat muncul dari sikap yang tidak cinta tanah air dan anti berpolitik. Melalui pemimpin, adanya  hubungan politik dan cinta tanah air ini dapat dilihat, contohnya dengan mengeluarkan kebijakan yang menumbuhkan rasa cinta tanah air pada rakyatnya. Di sisi lain, dalam suatu negara juga diperlukan pedoman atau dasar hukum yang diterapkan, dengan itu nantinya akan berpengaruh terhadap hubungan politik dengan proses penumbuhan rasa cinta tanah air.


Full Text:

PDF

References


Muchlas Samani dan Hariyanto. 2011. Konsep dan Model Pendidikan Karakter. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Hal 127

M. Alifudin Ikhsan, “Nilai-nilai Cinta Tanah Air Dalam Perspektif Al-Qur’an”, Jurnal Ilmiah Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Vol. 2 No.2 (Desember, 2017), 111

Zawawi, A . 2015. Politik Dalam Perspektif Islam. Jurnal Ummul Qura Vol V, No 1, Maret 2015

Atnawi. 2018. Relasi Agama dan Politik. Jurnal Penelitian dan Pemikiran Keislaman Vol 5, No 1, Februari 2018

Kusnoto, Y. (2018). Internalisasi nilai-nilai pendidikan karakter pada satuan pendidikan. Sosial Horizon: Jurnal Pendidikan Sosial, 4(2), 247–256

Anna Farida, Pilar-pilar Pembangunan Karakter Remaja: Metode Pembelajaran Aplikatif untuk Guru Sekolah Menengah, (Bandung: Nuansa Cendikia, 2004), hal. 120.

Ahmad, F. 2018. Cinta Tanah Air dalam Ajaran Islam. NU Online

M. Alifudin Ikhsan, “Nilai-nilai Cinta Tanah Air Dalam Perspektif Al-Qur’an”, Jurnal Ilmiah Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Vol. 2 No. 2 (Desember, 2017) 112-113




DOI: http://dx.doi.org/10.30829/jai.v11i2.13352

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Journal Analytica Islamica

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/analytica/ 
 
Publisher:
Program Pascasarjana
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara