Implementasi Jaminan Produk Halal Melalui Sosialisasi dan Pendampingan Sertifikasi Halal Gratis (SEHATI) UMKM Kabupaten Ngawi

Amilia Yuni Damayanti, Lulu’ Luthfiya, Kartika Pibriyanti, Indahtul Mufidah, Syadza Syafana Zhifah, Jiha Fauziyah Salsabila, Hurul Aini, Elok Fauziatunnisa’

Abstract


Sertifikasi halal merupakan proses evaluasi dan persetujuan produk yang memenuhi persyaratan Syariah Islam. Sertifikasi halal penting karena memberikan jaminan  produk halal kepada konsumen khususnya konsumen Muslim. Akan tetapi sebagian masyarakat Indonesia masih belum menyadari pentingnya sertifikasi halal. Sekitar 50% UMKM di ngawi yang bergerak dibidang pangan belum mempunyai sertifikasi halal. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan pengetahuan serta pemahaman terhadap pelaku usaha UMKM di wilayah Ngawi tentang pentingnya sertifikasi halal. Oleh karena itu, perlu adanya sosialisasi dan dukungan serta pembinaan kepada UMKM bidang pangan  di Kabupaten Ngawi dengan tujuan untuk meningkatkan  jaminan mutu produk halal. Bentuknya adalah sosialisasi dan pelatihan dengan metode ceramah, tanya jawab dan tutorial, serta dukungan pendaftaran sertifikasi Halal gratis (Sehati) dengan sistem skema self-declare. Maka dari itu, dalam rangka mengembangkan perekonomian daerah dan mempersiapkan diri memasuki Masyarakat Ekonomi ASEAN (AEC), UMKM perlu memberikan jaminan terhadap kualitas produk yang dihasilkan, termasuk jaminan produk Halal. Dengan adanya sosialisasi ini diharapkan Indonesia dapat mencapai target 10 juta sertifikasi halal pada tahun 2024 serta  menjadi pusat Industri pangan halal dunia.


Keywords


UMKM, Healthy Program, Government Target 2024, Halal.

Full Text:

PDF

References


Akim, Konety, N., Purnama, C., & Adilla, M. H. (2018). Pemahaman Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah (UMKM) Di Jatinangor Terhadap Kewajiban Sertifikasi Halal Pada Produk Makanan. Kumawula, 1(1). https://doi.org/10.24198/kumawula.v1i1.19258

Armiani, A., Basuki, B., & Nurrahmadani, S. (n.d.). Sertifikat Halal Menjadi Strategi Pemasaran Bagi Umkm Nonmuslim dalam Meningkatkan Penjualan. Prosiding Seminar STIAMI, 8(1).

Astuti, Bakhri, Daharmi, Zulfa, Syamsul, B., Wahyuni, Marina, & Sri. (2023). Sosialisasi Standarisasi dan Sertifikasi Produk Halal di Kota Pekanbaru UMKM Area Masjid Agung An-Nur Provinsi Riau. BERDAYA : Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1).

Farhan, A. (2018). Pelaksanaan Sertifikasi Halal Lppom Mui Terhadap Produk Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah (UMKM) (Studi LPPOM MUI Provinsi Bengkulu). MANHAJ, 3(1). https://ejournal.iainbengkulu.ac.id/index.php/manhaj

Fuadi, Soemitra, A., & Nawawi, Z. M. (2022). Studi Literatur Implementasi Sertifikasi Halal Produk UMKM. Jurnal EMT KITA, 6(1). https://doi.org/https://doi.org/10.35870/emt.v6i1.541

Gunawan, S., Darmawan, R., Juwari, Qadariyah, L., Wirawasista, H., Firmansyah, A. R., Hikam, M. A., Purwaningsih, I., & Ardhilla, M. F. (2022). Pendampingan Produk UMKM di Sukolilo Menuju Sertifikasi Halalan Thayyiban. Segawati.

Gunawan, S., Juwari, Aparamarta, H. W., Darmawan, R., & Rakhmawati, A. (2022). Pendampingan Berkelanjutan Sistem Jaminan Halal Bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Segawati.

Hasanah, A., Siregar, B. B. S., Wicaksono, H. A., Sya’baniyah, L., & Atifa, Z. (2021). Peningkatan Kualitas Umkm Kabupaten Pati Melalui Pengenalan Sertifikasi Halal. Indonesian Journal of Halal, 4(2). https://doi.org/10.14710/halal.v4i2.14695

Ilham, B. U. (2022). Pendampingan Sertifikasi Halal Self Declare pada Usaha Mikro dan Kecil Binaan Pusat Layanan Usaha Terpadu Sulawesi Selatan. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Universitas Al Azhar Indonesia, 5(1). http://dx.doi.org/10.36722/jpm.v5i1.1753

Khairunnisa, H., Lubis, D., & Hasanah, Q. (2020). Kenaikan Omzet UMKM Makanan dan Minuman di Kota Bogor Pasca Sertifikasi Halal. Al-Muzara’ah, 8(2). https://doi.org/https://doi.org/10.29244/jam.8.2.109-127

Kristiana, B. V., Indrasari, A., & Giyanti, I. (2020). Halal Supply Chain Management dalam Optimalisasi Penerapan Sertifikasi Halal UMKM. Performa Media Ilmiah Teknik Industri, 19(2). https://doi.org/https://doi.org/10.20961/performa.19.2.46379

Mardhotillah, achma R., Putri, E. B. P., Karya, D. F., Putra, R. S., Khusnah, H., Zhulqurnain, M. R. I., & Mariati, P. (2022). Pelatihan Sertifikasi Halal dalam Upaya Peningkatan Kepuasan Pelanggan Sebagai Bagian dari Scale-Up Business Bagi UMKM. Jurnal Surya Masyarakat, 4(2). https://doi.org/10.26714/jsm.4.2.2022.238-246

Moerad, S. K., Wulandari, S. P., Chamid, M. S., Savitri, E. D., Rai, N. G. M., & Susilowati, E. (2023). Sosialisasi Serta Pendampingan Sertifikasi Halal UMKM di Kabupaten Sidoarjo. Segawati. https://doi.org/https://doi.org/10.12962/j26139960.v7i1.118

Mustakim, Z., Setiawan, O., Chalim, A., & Maulana, M. R. (2022). Sosialisasi Sertifikasi Halal Bagi Umkm Di Kecamatan Sidayu Kabupaten Gresik. DdikasiMU : Journal of Community Service. http://dx.doi.org/10.30587/dedikasimu.v4i2.3995

Nadya, A. Q., Hafidz, A. ridho, Latifa, A., & Fikri, S. (2023). Pendampingan Sertifikasi Halal UMKM Desa Pondokagung Kecamatan Kasembon Kabupaten Malang. Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 1(1). https://doi.org/https://doi.org/10.61231/jp2m.v1i1.25

Nurani, N., Nursjanti, F., & Munawar, F. (2020). Penyuluhan Sertifikasi Halal Bagi UMKM Jawa Barat Pada Situasi Pandemi Covid-19. Madaniya, 1(3).

Putro, H. S., Fatmawati, S., Purnomo, A. S., Rizqi, H. D., Martak, F., & Nawfa, R. (2022). Peningkatan Nilai Produk dan Pendampingan dalam Proses Sertifikasi Halal untuk UMKM di Kecamatan Gedangan, Sidoarjo. Segawati. https://doi.org/10.12962/j26139960.v6i3.131

Qomaro, G. W., Hammam, H., & Nasik, K. (2019). Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah Sektor Pangan dalam Meningkatkan Perekonomian Lokal Melalui Pendampingan Sertifikasi Halal di Kecamatan Tragah Bangkalan. Jurnal Ilmiah Pengabdhi, 5(2). https://doi.org/https://doi.org/10.21107/pangabdhi.v5i2.6116

Rido, M., & Sukmana, A. H. (2021). Urgensi Sertifikasi Halal Bagi Bisnis UMKM. Journal of Applied Bussines and Banking, 2(2). https://doi.org/10.31764/jabb.v2i2.5644

Salam, D. Q. A. (2022). Implementasi Jaminan Produk Halal Melalui Sertifikasi HAlal pada Produk Makanan dan Minuman UMKM di Kabupaten Sampang. Qawwam, 3(1). https://doi.org/https://doi.org/10.32939/qawwam.v2i2.110

Shofiyah, R., & Qadariyah, L. (2022). Pemaknaan Sertifikasi Halal Bagi Pelaku UMKM Sektor Pangan Yang Telah Bersertifikat Halal Di Kabupaten Bangkalan. Jurnal Ekonomi Syariah Dan Bisnis, 5(2). https://doi.org/10.31949/maro.v5i2.3595

Ulfin, I., Rahadiantino, L., Harmami, Ni’mah, Y. L., & Juwono, H. (2022). Sosialisasi Halal dan Pendampingan Sertifikasi Halal untuk UMKM Kelurahan Simokerto. Segawati. https://doi.org/https://doi.org/10.12962/j26139960.v6i1.14

Widayat, W., Sulardjaka, S., Al-Baarri, A. N., & Nurjannah, R. (2020). Pendampingan Sertifikasi Halal Pada UMKM HANUM FOOD (Hall Certification Support in UMKM HANUM FOOD). Indonesian Journal of Halal, 3(1). https://doi.org/https://doi.org/10.14710/halal.v3i1.9189

Widiati, S., & Azkia, L. I. (2023). Strategi Pengembangan Usaha Dan Peran Sertifikasi Halal Produk Pangan Lokal UMKM Dalam Menunjang Ketahanan Pangan Tingkat Rumah Tangga. Sebatik, 27(1). https://doi.org/10.46984/sebatik.v27i1.2275

Yuwana, S. I. P., & Hasanah, H. (2020). Literasi Produk Bersertifikasi Halal Dalam Rangka Meningkatkan Penjualan Pada UMKM. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani, 1(2). https://doi.org/10.51805/jpmm.v1i2.44




DOI: http://dx.doi.org/10.30829/adzkia.v4i1.18292

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Abdi Mas Adzkia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

 

Creative Commons License

Jurnal Abdi Maz Adzkia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.