MEDIA KOMUNIKASI MASSA IKLAN ROKOK SERTA DISTRIBUSI MINAT BELI KONSUMEN ROKOK KOTA MEDAN
Abstract
ABSTRAK
Pemerintah kota medan telah mengatur pembatasan iklan rokok melalui Perda No 3 Tahun 2014 tentang kawasan tanpa rokok, pembatasan terhadap iklan rokok terus dilakukan akan tetapi konsumsi rokok terus meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran paparan iklan rokok dan minat beli konsumen rokok pada perokok di kota medan. Penelitian ini merupakan penelitian survey cepat dengan analisis survey. Sampel penelitian adalah perokok sebanyak 210 sampel dengan alat pengumpulan data berupa instrument kuisioner yang diadopsi dari penelitian terdahulu. Kuesioner telah di uji kualitasnya melalui Uji Validitas dan Reliabilitas. Hasil Penelitian didapatkan mayoritas responden adalah laki laki, usia terbanyak 45-54 tahun dan mayoritas berpendidikan terakhir SMA. Rata-rata total paparan iklan rokok pada responden menunjukkan kategori sedang (2.10 kali/hari) dengan paparan frekuensi menunjukkan kategori sedang (2.08 kali/hari), paparan intensitas menunjukkan kategori sedang (2.63 kali/hari) dan paparan durasi menunjukkan kategori rendah (1.83 kali/hari). Rata-rata minat total pembelian rokok pada responden menunjukkan kategori sedang (2.22 kali/hari) dengan minat transaksional menunjukkan kategori rendah (1.75 kali/hari), minat referensial menunjukkan kategori rendah (1.85 kali/hari), minat preferensial menunjukkan kategori sedang (2.86 kali/hari) dan minat eksploratif menunjukkan kategori sedang (2.45 kali/hari). Rata-rata paparan iklan rokok pada responden menunjukkan kategori sedang dan rata rata minat pembelian rokok pada responden sedang.
Abstract
The Medan city government has regulated restrictions on cigarette advertising through Perda No. 3/2014 on smoking-free areas, restrictions on cigarette advertising continue to be carried out but cigarette consumption continues to increase. This study aims to determine the description of cigarette advertisement exposure and cigarette consumer buying interest in smokers in the city of Medan. This research is a rapid survey research with survey analysis. The research sample was 210 smokers with a data collection tool in the form of a questionnaire that was adopted from previous research. The questionnaire has been tested for quality through validity and reliability tests. The results showed that the majority of respondents were male, most aged 45-54 years and the majority had high school education. The average total exposure to cigarette advertisements in respondents was in the moderate category (2.10 times / day) with frequency exposure showing the moderate category (2.08 times / day), the intensity exposure showed the moderate category (2.63 times / day) and the duration of exposure was the low category (1.83 times / day). The average total interest in buying cigarettes in respondents shows a moderate category (2.22 times / day) with transactional interest showing a low category (1.75 times / day), referential interest shows a low category (1.85 times / day), preferential interest shows a moderate category (2.86 times / day) and explorative interest showed moderate category (2.45 times / day). The average exposure to cigarette advertisements in the respondents showed a moderate category and the average interest in buying cigarettes in the respondents was moderate.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arianto, Yudi. 2018. Hubungan Antara Persepsi Iklan Rokok Media Elektronik dengan Perilaku Merokok pada Remaja. Skripsi. Fakultas Psikologi Universitas Mecubuana http://eprints.mercubuana yogya.ac.id/2562/8/COVER%20DAN%20LAMPIRAN%20%20BARU.pdf (Diakses pada tanggal 13 Februari 2021 Jam 0.16 WIB)
Bakti, Alam Kaloko. 2019. Survei Prevalensi Perokok di Kota Medan. Jurnal Pembangunan Perkotaan Vol. 7 No. 1 (Januari – Juni 2019) ejpp.balitbang.pemkomedan.go.id/index.php/JPP/article/view/63 (Diakses pada tanggal 11 Februari Jam 10.56 WIB)
Beacukai.go.id Target penerimaan cukai 2019 sebesar Rp 165, 5 Triliun https://www.beacukai.go.id/berita/target-penerimaan-cukai-2019-sebesar-rp165-5-triliun.html (Diakses pada tanggal 11 Februari 2021)
Binita, A.M., Istiarti, V.T., dan Widagdo, L. 2016. Hubungan Persepsi Merokok dengan Tipe Perilaku Merokok pada Siswa SMK “X” di Kota Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat (e-Journal), 4(5): 268 - 276 https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jkm/article/view/14578 (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 14.15 WIB)
Bphn.go.id. 2012. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 109 Tahun 2012 tentang pengamanan bahan yang mengandung zat adiktif berupa produk tembakau bagi kesehatan http://bphn.go.id/data/documents/12pp109.pdf (Diakses pada tanggal 11 Februari 2021 Jam 20:16 WIB)
BPS Kota Medan. 2018. Kota Medan dalam Angka. https://medankota.bps.go.id/publication/2020/05/20/4d88114085e598abae23c3e5/kota-medan-dalam-angka-2020.html (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 12:27 WIB)
Desliyani Tri Wandita. 2020. Cukai rokok terhadap konsumsi rokok serta faktor-faktor yang mempengaruhi konsumsi rokok. Jurnal Pendidikan Ekonomi. Vol. 14 No. 1 (2020), 1907-9990 https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JPE/article/view/16659 (Diakses pada tanggal 23 Februari Jam 17.00 WIB)
Febriyantoro, Tri Muhaamad. 2016. Pemikiran Irasional Para Perokok. Jurnal eksis (ekonomi dan bisnis) Vol. 11 No. 2 https://ejournal.stiedewantara.ac.id/index.php/001/article/view/67 (Diakses pada tanggal 24 Februari Jam 19.31 WIB)
Ferdinand, Augusty., 2002. Pengembangan Minat Beli, Merek, Ekstensi.
Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro. https://scholar.google.com/citations?user=qDCMh1AAAAAJ&hl=ja (Diakses pada tangga; 13 Februari 2021 Jam 10.44)
Fidrianny I. 2004. Analisis Nikotin dalam Asap dan Filter Rokok. Skripsi. Bandung: Institut Teknologi Bandung https://core.ac.uk/download/pdf/230118041.pdf (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 19.25 WIB)
Handayani, Wahyu, Yetti Nurhayati, Maula Mar’atus Solikha. 2018. Hubungan Prilaku Merokok dengan Angka Kejadian Hipertensi di Desa Troboso Kecamatan Sambi Kabupaten Boyolali. Jurnal Universitas Kusuma Husada Surakarta http://digilib.ukh.ac.id/repo/disk1/37/01-gdl-wahyuhanda-1813-1-naskahp-i.pdf (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 15.46 WIB)
Harleyandi, Ridhwan Sudibyo. 2018. Pengaruh Terpaan Iklan Rokok Terhadap Minat Beli Konsumsen Rokok (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia. Skripsi. Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia. https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/10141/SKRIPSI%20-%20RIDHWAN%20HARLEYANDI%20S.%20%2814311011%29.pdf?sequence=2&isAllowed=y (Diakses pada tanggal 24 Februari 2020 Jam 19:20 WIB)
Ika Rahma Ginting & Rizky Maulana. 2020. Dampak kebiasaan merokok pada pengeluaran rumah tangga. Jurnal Kebijakan Kesehatan Indonesia : JKKI. Vol. 09 No. 02 (2020) https://jurnal.ugm.ac.id/jkki/article/view/55879 (Diakses pada tanggal 13 Februari 2021 Jam 10.20 WIB)
Kuntz, Harold, 2013. Making The Most of Herbal and Botanical Ingrediens. Http://www.foofproductdesign.com /Archive/2013/0300ap.html. (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 18:35 WIB)
Lestari, Yuni, Argyo Demartoto. 2011. Perempuan dan Rokok (Kajian Sosiologi Kesehatan Terhadap Perilaku Kesehatan Reproduksi Perempuan Perokok di Kota Surakarta). Jurnal Promosi Kesehatan Vol. 6 No. 1 Januari 2011 https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jpki/article/view/18769 (Diakses pada tanggal 24 Februari 1:14 WIB)
Mirnawati, Nurfitriani, Febriana Maya Zulfiarini, Widya Hary Cahyati. 2018. Perilaku rokok remaja umur 13-14 tahun. Jurnal HIGEIA Vol. 2 No. 3 https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/higeia/article/view/26761 (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 19.25 WIB)
Muliyana, Dwi, Ida leida, M. Thaha. 2013. Faktor yang berhubungan dengan Tindakan Merokok pada Mahasiswa Universitas Islam Hasnuddin Makassar. Jurnal MKMI Juni 2013, hal 109-119 (https://journal.unhas.ac.id/index.php/mkmi/article/view/446#:~:text=Kesimpulannya%20adalah%20faktor%20pengetahuan%2C%20sikap,memiliki%20hubungan%20dengan%20tindakan%20merokok. (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 19.01 WIB)
Nielsen.com. 2019. Belanja iklan 2019 ditutup dengan tren positif https://www.nielsen.com/id/id/press-releases/2020/belanja-iklan-2019-ditutup-dengan-tren-positif/ (Diakses pada tanggal 11 Februari 2021 Jam 23.01 WIB)
Noor, Ichsan Fahmi. 2018. Gambaran tingkat pengetahuan siswa sekolah dasar tentang bahaya rokok di SDN. 018 Samarinda. Karya tulis Ilmiah Fakultas Ilmu Kesehatan dan Farmasi Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur https://dspace.umkt.ac.id/bitstream/handle/463.2017/594/Ichsan%20Noor%20Fahmi--.pdf?sequence=2 (Diakses pada tanggal 24 Februari 2021 Jam 19:11 WIB)
P2ptm.kemkes.go.id. Apa saja kandungan di dalam sebatang rokok? (2) http://p2ptm.kemkes.go.id/infographic-p2ptm/penyakit-paru-kronik/apa-saja-kandungan-di-dalam-sebatang-rokok-2 (Diakses pada tanggal 11 Februari 2021 Jam 16.02 WIB)
P2ptm.kemkes.go.id. WHO : 40% Lebih Perokok di Seluruh Dunia Meninggal karena Penyakit Paru-Paru http://www.p2ptm.kemkes.go.id/artikel-sehat/who-40-lebih-perokok-di-seluruh-dunia-meninggal-karena-penyakit-paru-paru (Diakses pada tanggal 11 Februari 2021 Jam 15.11 WIB)
Pemkomedan.go.id. 2014. Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 3 Tahun 2014 tentang Kawasan tanpa rokok
https://pemkomedan.go.id/file/PERDA(KAWASAN%20TANPA%20ROKOK).pdf (Diakses pada tanggal 11 Februari 2021 Jam 20:32)
Pramita, Cicilia Puspa Astri. 2019. Analisis Perilaku Merokok pada Perokok di Bumijo Jetis Yogyakarta. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta http://repository.usd.ac.id/35374/2/131324012_full.pdf (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 20.52 WIB)
Tcsc-indonesia.org. Tobacco Control Suport Center Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia http://www.tcsc-indonesia.org/beranda/ (Diakses pada tanggal 11 Februari 2021 Jam 15:28 WIB)
Tobacco Control Support Center dan IAKMI. 2018. Paparan Iklan Rokok, Promosi, dan Sponsor Rokok di Indonesia. Laporan Penelitian http://www.tcsc-indonesia.org/wp-content/uploads/2018/10/Hasil-Studi-Paparan-Iklan-Promosi-dan-Sponsor-Rokok-di-Indonesia_TCSC-IAKMI.pdf (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 23.55)
Warahmah, Sakinah. 2018. Pengaruh Slogan Bahaya Merokok Yang Tertera Pada Bungkus Rokok Terhadap Minat Beli Masyarakat. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sumatera Utara http://repository.uinsu.ac.id/5107/1/SAKINAH%20WARAHMAH.pdf (Diakses pada tanggal 11 Februari Jam 20.45 WIB)
Wells, William., John Burnett, Sandra Moriarty. 2000. Advertising Pririnciples
And Practice, Five Edition, New Jersey : Prentice-Hall International. http://lib.ui.ac.id/detail.jsp?id=20232875 (Diakses pada tanggal 13 Februari 2021 Jam 12.13 WIB)
Widyastuti, Dinny. 2011. Analisis Pengaruh Efek Komunitas, Kekhasan Produk, Citra Merek Kepada Sikap Merek dan Implikasinya Terhadap Minat Membeli Ulang. Skripsi. Universitas Diponegoro http://eprints.undip.ac.id/29305/1/jurnal.pdf (Diakses pada tanggal 13 Februari 2021 Jam 10.15)
Wijayanti, Erlina, Citra Dewi, Rifqatussa’adah. 2017. Faktor faktor yang berhubungan dengan prilaku merokok pada remaja kampung bojo rajawele, jatimakmur, Bekasi. Jurnal global medical and health communication.
https://www.researchgate.net/publication/322155182_Faktorfaktor_yang_Berhubungan_dengan_Perilaku_Merokok_pada_Remaja_Kampung_Bojong_Rawalele_Jatimakmur_Bekasi (Diakses pada tanggal 12 Februari 2021 Jam 15.23 WIB)
Wijaya, Tony, Nurhadi, Andreas Mahendro Kuncoro. 2017. Studi Eksplorasi Perilaku Konsumsi Rokok : Perpekstif Motif, Merek dan Iklan Rokok. Jurnal Economia Vol. 13 No. 2 Oktober 2017
http://staffnew.uny.ac.id/upload/197907162014041001/penelitian/2017-Economia.pdf (Diakses pada tanggal 13 Februari 2021 Jam 12.00 WIB)
DOI: http://dx.doi.org/10.30829/komunikologi.v4i1.8997
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Zata Ismah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
INDEXING BY :
======================================
Published by :
Fakultas Ilmu Sosial UIN Sumatera Utara
Medan, Indonesia
Editorial Office :
Jl. Williem Iskandar Psr.V Medan Estate 20371
Komunikologi: Jurnal Pengembangan Ilmu Komunikasi dan Sosial by Program Studi Ilmu Komunikasi UIN Sumatera Utara Medan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Based on a work at http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/KOMUNIKOLOGI/index