ANALISIS STRATEGI MARKETING PUBLIC RELATIONS PIZZA HUT CIMAHI DI TENGAH PANDEMI COVID-19

Iis Heryati, Diny Fitriawati

Abstract


Abstrak

Kerugian restoran akibat adanya pandemi Covid-19 selama Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dalam dua bulan terakhir nilainya mencapai angka triliunan rupiah. Perusahaan harus menerapkan strategi yang tepat untuk menangani kondisi ini. Strategi Marketing Public Relations dinilai sangat efektif oleh setiap perusahaan agar bisa menarik konsumen dan meningkatkan citra baik bagi perusahaan. Tujuan dari adanya penelitian ini, penulis ingin mengetahui dan memahami bagaimana proses kegiatan yang dilakukan dalam melaksanakan strategi Marketing Public Relations tersebut. Metode yang digunakan yaitu metode deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara semi terstruktur, observasi di lapangan, pengamatan sosial melalui berbagai media. Hasil penelitian menunjukan Marketing Public Relations Pizza Hut Cimahi dalam menangani keadaan yang terjadi menerapkan Three Ways Strategy. Three Ways Strategy meliputi Pull Strategy dengan melakukan promosi menggunakan media, Push Strategy dengan memberikan diskon secara berkala, dan Pass Strategy dengan melakukan branding sebagai restoran yang tanggap situasi. Keberhasilan Pizza Hut Cimahi dalam menjalakankan Strategi Marketing Public Relations tersebut dilihat dari adanya pencapaian target penjualan yang lebih tinggi dibandingkan dengan Pizza Hut di daerah lain yaitu Pizza Hut di Kota Bandung.

 

Abstract

The restaurant losses as a result of the Covid-19 pandemic and social restrictions on a large scale (PSBB) the past two months achieve a value of the billions rupiah. The company must implement the right strategy to handle this condition. Marketing Public Relations strategies are effective for companies to pull costumer and improve their brand image company. The purpose of this research, the author wants to know and understand how the process of activities is carried out in implementing the Marketing Strategy Public Relations. The method used is qualitative descriptive methods by data collection via semi structured interviews, field observations, social observations via various media. Research shows Marketing Public Relations of Pizza Hut Cimahi to handle of situation implemented Three Ways Strategy. Three ways strategy encompass a “Pull Strategy” by using media promotions, “Push Strategy” by giving periodic discounts, “Pass Strategy” the restaurant that are aware of the situation. Pizza Hut Cimahi success in carrying out the Marketing Strategy Public Relations is seen form the presentation of sales targets that are higher that the Pizza Hut is other areas namely Pizza Hut in the city of Bandung


Keywords


Marketing. Public Relations; Pizza Hut

Full Text:

PDF

References


Annisya, V. (2019). Strategi Marketing Public Relations d’BestO Dalam Membangun Brand Awareness melalui Instagram. Proceeding Humanis Universitas Pamulang. http://www.openjournal.unpam.ac.id/index.php/Proceedings/article/view/5566

Dame C, M. (2020). Virus Corona. Alodokter. http://www.alodokter.com/virus-corona

Effendy, O. U. (2003). Ilmu, Teori dan Filsafat Komunikasi. PT Citra Aditya Bakti.

Iqbal, A. M., Panjaitan, E. M., Siregar, M. P., & Reghita, S. (2015). Analisis Marketing Pizza Hut Delivery. Marketing, https://journal.maranatha.edu/index.php/jutisi/article/view/570

Kotler, P., & Armstrong, G. (1997). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Erlangga.

Maryam, & Wirman, W. (2017). Strategi Marketing Public Relations Dalam Meningkatkan Jumlah Tamu Hotel Pantai Marina Bengkalis. Jurnal Online Mahasiswa UNRI, https://jom.unri.ac.id/index.php/JOMFSIP/article/view/14812

Rahayu, Titie A, N. (2016). Strategi Marketing Public Relations Kuliner Serang Oleh Dinas Pemuda Olahraga Dan Pariwisata Kota Serang [Universitas Sultan Ageng Tirtayasa]. http://repository.fisip-untirta.ac.id/635/

Ramadhan, B. (2020). Data Internet Di Indonesia Dan Prilakunya Tahun 2020. 16 Februari. https://teknoia.com/data-internet-di-indonesia-dan-perilakunya-880c7bc7cd19

Rogers, E. M. (2004). Diffusion Of Innovations. Third Edition. The Free Perss.

Ruslan, R. (2002). Manajemen Humas dan Komunikasi : Konsep dan Aplikasi. PT Raja Grafindo Persada.

Sandi, F. (2020). Rugi Rp 1 T, Bisnis Restoran Hancur-Hancuran. CNBC Indonseia. http://www.cnbcindonesia.com/news/20200605193126-4-163494/rugi-rp-1-t-bisnis-restoran-hancur-hancuran

Tulis, C., & Wijaya, L. S. (2019). Strategi Marketing Public Relations Dalam Meningkatkan Jumlah Kunjungan Wisatawan Kepulauan Talaud-Sulawesi Utara. Jurnal Komunikasi Universitas Garut, 05. https://journal.uniga.ac.id/index.php/JK/article/view/586




DOI: http://dx.doi.org/10.30829/komunikologi.v4i2.7941

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Iis Heryati, Diny Fitriawati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

INDEXING BY :

 

 

======================================

Published by :

Fakultas Ilmu Sosial UIN Sumatera Utara

Medan, Indonesia


Editorial Office :

Jl. Williem Iskandar Psr.V Medan Estate 20371


 

Komunikologi: Jurnal Pengembangan Ilmu Komunikasi dan Sosial by Program Studi Ilmu Komunikasi UIN Sumatera Utara Medan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
Based on a work at http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/KOMUNIKOLOGI/index