TAKHRIJ HADIS TENTANG KEBAHAGIAAN DAN KESENGSARAAN ANAK ADAM مِنْ سَعَادَةِ ابْنِ آدَمَ ثَلاَثَةٌ وَمِنْ شِقْوَةِ ابْنِ آدَمَ ثَلاَثَةٌ

Sulidar Sulidar, Muhammad Rozali

Abstract


Takhrij Hadis adalah salah satu cabang ilmu hadis yang memiliki peranan penting dalam kajian hadis. Adapun tujuan takhrij hadis setidaknya ada tiga hal, pertama, menunjukkan hadis pada tempat sumber asli hadis, seperti kitab Sahi al-Bukhari dan Sahih Muslim. Kedua, mengeluarkan sanad secara lengkap juga matannya, dari kitab sumber asli tersebut. Kemudian menjelaskan kualitas hadi tersebut, apakah sahih, hasan atau da’if. Dengan demikian, dapatlah dikatakan bahwa dengan takhrij hadis kita dapat mengetahui hadis dari sumber kitab-kitab hadis yang asli, mengetahui kualitasnya, sehingga terhindar dari menggunakan hadis-hadis yang lemah (da’if). Dalam artikel ini akan dikemukakan hadis tentang kebahagiaan dan kesengsaraan Anak Adam (manusia) dengan menggunakan metode takhrij Hadis.


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.30829/jai.v2i1.398

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Journal Analytica Islamica

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/analytica/ 
 
Publisher:
Program Pascasarjana
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara